Deretan Artis Hingga Influencer Ini Dukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024, Siapa Saja?
Penulis: Rafika
Senin, 22 Januari 2024 | 1.356 views
Presisi.co - Sejumlah artis dan influencer Tanah Air diketahui mantap memilih pasangan capres-cawapres nomor urut 02, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, untuk pemilihan presiden (Pilpres) 2024.
Sebagian dari mereka maju menjadi calon legislatif (caleg) di Pemilu 2024 lewat partai yang mengusung Prabowo-Gibran. Sebut saja Nisya Ahmad, Haji Faisal, Aditya Zoni, Verrel Bramasta, hingga Uya Kuya yang menjadi caleg lewat Partai Amanat Nasinoal (PAN).
Ada juga Sigit Purnomo atau Pasha Ungu yang masuk dalam barisan Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran. Politikus PAN tersebut menjabat sebagai komandan pemilih muda.
Selain itu, sejumlah influencer diketahui memberi dukungan kepada paslon nomor urut 2 tersebut dengan menghadiri debat Pilpres 2024 mengenakan atribut Prabowo-Gibran.
Aurel Hermansyah, Ria Ricis, Tretan Muslim, Tarra Budiman, Rachel Vennya, Azizah Salsha, Caca Tengker dan lainnya saat menghadiri debat kedua cawapres yang berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC), Minggu (22/01/2024).
El Rumi dan Azka Corbuzier dalam debat perdana cawapres di Jakarta Convention Center (JCC), Jumat (22/12/2023).
Nagita Slavina dan Raffi Ahmad berfoto bersama Prabowo Subianto dalam debat perdana cawapres di Jakarta Convention Center (JCC), Jumat (22/12/2023).
Nagita Slavina, Selvi Ananda, Citra Kirana, dan Arumi Bachsin
Artis yang tergabung dalam PAN
Berikut daftar beberapa artis yang diketahui mendukung Prabowo-Gibran: